Blog Pribadi Tempat Sharing Ilmu Komputer dan Jaringan

Sunday, April 5, 2015

Cara Cepat dan Tepat Belajar Memahami Linux

Cara Cepat dan Tepat Belajar dan Memahami Linux

Selamat datang para reader,

Untuk kali lini saya akan share cara cepat untuk mempelajari sistem operasi open source, yaitu linux.
Mungkin sebagian dari kita masih begitu asing dengan linux, karena hampir setiap hari sistem operasi yang kita gunakan adalah windows, namun apakah anda yakin yang anda pakai adalah sistem operasi berlicense ?

Atau sistem operasi bajakan ? maka dari itu mulai dari sekarang coba untuk mengenal sistem operasi linux, khususnya debian,

Dari pengalaman saya selama menjadi anak teknik komputer jaringan, saya mengalami banyak sekali kesulitan saat mengoperasikan sistem operasi linux ini, mulai dari editing video,membuka file yang dikompres di linux , bahkan untuk membuat dokumen.

Untuk itu saya akan share cara tepat dan cepat memhami linux.

1. Niat yang kuat.

Cara yang pertama adalah anda harus mempunya niat yang besar untuk terlepas dari sistem operasi windows, dan pindah ke sistem operasi linux, karena bagi anak teknik wajib hukumnya untuk memahami sistem operasi ini. Baik bagi kebutuhan jaringan, ataupun yang lainnya.

2. Belajar dasar-dasarnya.

Bagi anda yang masih baru dalam sistem operasi linux, sebiknya pelajari dulu hal dasar dari linux, mulai dari file system linux, perintah dasar liux, perintah superuser linux.

3. Jangan samakan linux dengan windows.

Setalah anda pindah dari sistem operasi windows ke linux, jangan samakan antara windows dengan linux, pada dasarnya memang berbeda, maksudnya adalah dengan modifikasi linux sehingga sama dengan windows, dalam hal edit poto misalnya, di windows ada photoshop, di linux juga ada, yaitu GIMP

Itu adalah seditkit cara tepat dan cepat belajar linux dari saya, bagi anda yang memiliki keinginan untuk memperlajari linux, teruskan niat anda.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Cara Cepat dan Tepat Belajar Memahami Linux

  • Tutorial Setting remote server pada Debian serverAssalamu'alaikum Wr. Wb.Pada postingan kali ini kami akan sharing tentang remote access server Debian menggunakan SSH. Pertama-tama mari kita kenalan sedikit dengan SSH ...
  • Tutorial Instalasi Web Server di Debian 8Assalamu'alaikum Wr. Wb.Pada postingan ini, kami akan sharing tentang langkah-langkah instalasi web server. Web Server adalah sebuah perangkat lunak yg terdapat pada web ...
  • Instalasi Widget Conky Clock(qlocktwo)Assalamu'alaikum Wr. Wb.Pada postingan kali ini, kami akan membagikan cara menginstall widget Conky Clock. Sebelumnya, apa itu widget Conky Clock? Widget Conky Clock(qlo ...
  • Tutorial Instalasi dan Konfigurasi Mail ServerAssalamu'alaikum Wr. Wb.Pada postingan kali ini kami akan membagikan tentang langkah-langkah instalasi mail server pada Debian 8. Sebelum lanjut ke langkah-langkahnya, a ...
  • Fitur Terbaru yg Tersedia di Ubuntu 16.04 LTSAssalamu'alaikum Wr. Wb.Akhirnya, yg ditunggu-tunggu sudah selesai, yaitu Ubuntu 16.04 LTS Xenial Xerus, yg telah di rilis pada tanggal 21 April 2016. Pasti bagi kalian ...

0 comments:

Post a Comment